Mochammad, Rizal Fauzi (2021) ANALISA SISTEM INFORMASI KEPUTUSAN PEMILIHAN PRODUK MOBIL NISSAN MENGGUNAKAN METODE WEIGHTED PRODUCT BERBASIS WEB DI PT INDOMOBIL NISSAN JEMBER. Skripsi thesis, STIE Mandala.

[img] Text
SKRIPSI RIZAL FAUZI.pdf

Download (2MB)

Abstract

ABSTRAK Sistem Pendukung Keputusan (SPK) keputusan Pembelian mobil nissan dengan menggunakan metode Weighted Product (WP) ini bisa dijadikan dasar pengambilan keputusan manajemen dalam proses pembelian mobil untuk keputusan sesuai kriteria yang diambil. Aplikasi sistem pendukung keputusan Pembelian mobil nissan dengan menggunakan metode diterima melalui hasil perhitungan WP dengan kriteria – kriteria yang telah ditentukan oleh perusahaa berupa harga, tipe mobil, produk, dan pelayanan. Penelitian ini dilakukan di Nissan Jember yang beralamat di Sempusari, Jl. Hayam Wuruk No.181 - 183, Karang Miuwo, Mangli, Kec. Kaliwates, Kabupaten Jember, Jawa Timur 68133 dengan metode wawancara, dokumentasi, dan observasi. Hasil perhitungan metode weighted product (WP) yang diterapkan ini akan menghasilkan keluaran nilai intensitas prioritas ranking 1 untuk kriteria pembelian mobil nissan adalah biaya. Ranking 2 adalah pelayanan saat pembelian, pelayanan cepat dan informatif yang diberikan oleh marketing dan dealer menjadi alasan untuk membeli mobil. Kemudian ranking 3 adalah jenis mobil dan jenis yang paling banyak. diminati adalah SUV, serta ranking 4 adalah merk mobil dengan merk yang paling banyak diminati adalah nissan grand livina. Kata Kunci : Sistem Pendukung Keputusan, Mobil, Weigthed Product

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: MANAJEMEN-S1
Depositing User: Handoko Triharso
Date Deposited: 08 Feb 2025 01:54
Last Modified: 08 Feb 2025 01:55
URI: http://repo.itsm.ac.id/id/eprint/748

Actions (login required)

View Item View Item