DILA, KRISNAWATI (2023) PENGARUH BRAND IMAGE, LIFESTYLE, STORE ATMOSPHERE DAN SERVICE QUALITY TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA STARBUCKS JEMBER. Skripsi thesis, Institut Teknologi Dan Sains Mandala.

[img] Text
31 8 SKRIPSI DILA KRISNAWATI (19104425).pdf

Download (5MB)

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh brand image, lifestyle, store atmosphere, dan service quality terhadap keputusan pembelian pada Starbucks Jember. Populasi dalam penelitian ini yaitu seluruh konsumen yang telah melakukan pembelian di Starbucks Jember. Sampel yang digunakan sebanyak 60 respoden yang merupakan konsumen yang telah melakukan pembelian secara dine-in di Starbucks Jember. Teknik sampling yang diguakan yaitu purposive sampling. Metode analisis menggunakan analisis regresi linier berganda dengan bantuan SPSS 20. Uji yang digunakan yaitu uji instrumen data (uji validitas dan uji reliabilitas), uji asumsi klasik (uji normlaitas, uji multikolinieritas, dan uji heterokedastisitas), analisis regresi berganda, koefisien determinasi (R2), uji hipotesis (uji t dan uji F). Hasil penelitian menujukkan bahwa secara parsial brand image berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian; secara parsial lifestyle berpengaruh terhadap keputusan pembelian; secara parsial store atmosphere berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian; secara parsial service quality tidak berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian; dan secara simultan bran dimage, lifestyle, store atmosphere dan service quality berpengaruh signifikan terhadap keputusan pebelian pada Starbucks Jember. Kata Kunci : Brand Image, Lifestyle, Store Atmosphere, Service Quality dan Keputusan Pembelian

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: MANAJEMEN-S1
Depositing User: Handoko Triharso
Date Deposited: 10 Feb 2025 05:47
Last Modified: 10 Feb 2025 05:47
URI: http://repo.itsm.ac.id/id/eprint/1020

Actions (login required)

View Item View Item